• Latest
Penanaman Nilai–Nilai Moderasi Beragama di SMP/SMK Terpadu Al Urwatul Wustha

Penanaman Nilai–Nilai Moderasi Beragama di SMP/SMK Terpadu Al Urwatul Wustha

20/11/2021
PBNU UMUMKAN SUSUNAN PENGURUS LEMBAGA DAN BADAN KHUSUS PBNU 2022 – 2027

PBNU UMUMKAN SUSUNAN PENGURUS LEMBAGA DAN BADAN KHUSUS PBNU 2022 – 2027

14/03/2022
LEMBAGA PENDIDIKAN MA’ARIF NU SELENGGARAK OLIMPIADE SAINS DAN MATEMATIKA MAARIF NU (OSMANU)

HASIL OLIMPIADE SAINS DAN MATEMATIKA MA’ARIF NU (OSMANU) 2021

24/12/2021
Pembukaan Muktamar NU Ke-34 di Ponpes Daarussa’adah Lampung, LP Maarif NU PBNU Berbagi Buku

Pembukaan Muktamar NU Ke-34 di Ponpes Daarussa’adah Lampung, LP Maarif NU PBNU Berbagi Buku

22/12/2021
Buka Muktamar NU ke 34, Jokowi: Warga NU Perlu Mengikuti Perkembangan Teknologi

Buka Muktamar NU ke 34, Jokowi: Warga NU Perlu Mengikuti Perkembangan Teknologi

22/12/2021
LEMBAGA PENDIDIKAN MA’ARIF NU SELENGGARAK OLIMPIADE SAINS DAN MATEMATIKA MAARIF NU (OSMANU)

LEMBAGA PENDIDIKAN MA’ARIF NU SELENGGARAK OLIMPIADE SAINS DAN MATEMATIKA MAARIF NU (OSMANU)

20/12/2021

Elementor #3024

18/12/2021
Kyai Sa’id Sebutkan 5 Kekayaan Luar Biasa NU, Apa Saja?

Kyai Sa’id Sebutkan 5 Kekayaan Luar Biasa NU, Apa Saja?

18/12/2021
Kyai Sa’id;  Pendidikan  Ma’arif Saatnya Lebih Fokus pada Mutu Pendidikan

Kyai Sa’id; Pendidikan Ma’arif Saatnya Lebih Fokus pada Mutu Pendidikan

18/12/2021
NU Menjalankan Moderasi Beragama Sejak Berdirinya

NU Menjalankan Moderasi Beragama Sejak Berdirinya

11/12/2021
TOT  adalah Puncak POP SD LP Ma’arif NU

TOT adalah Puncak POP SD LP Ma’arif NU

06/12/2021
LP MA'ARIF NU PBNU
  • HOME
  • PROFIL
  • KHAZANAH
  • BERITA
    • All
    • CABANG
    • NASIONAL
    • WILAYAH
    PBNU UMUMKAN SUSUNAN PENGURUS LEMBAGA DAN BADAN KHUSUS PBNU 2022 – 2027

    PBNU UMUMKAN SUSUNAN PENGURUS LEMBAGA DAN BADAN KHUSUS PBNU 2022 – 2027

    LEMBAGA PENDIDIKAN MA’ARIF NU SELENGGARAK OLIMPIADE SAINS DAN MATEMATIKA MAARIF NU (OSMANU)

    HASIL OLIMPIADE SAINS DAN MATEMATIKA MA’ARIF NU (OSMANU) 2021

    Pembukaan Muktamar NU Ke-34 di Ponpes Daarussa’adah Lampung, LP Maarif NU PBNU Berbagi Buku

    Pembukaan Muktamar NU Ke-34 di Ponpes Daarussa’adah Lampung, LP Maarif NU PBNU Berbagi Buku

    Buka Muktamar NU ke 34, Jokowi: Warga NU Perlu Mengikuti Perkembangan Teknologi

    Buka Muktamar NU ke 34, Jokowi: Warga NU Perlu Mengikuti Perkembangan Teknologi

    LEMBAGA PENDIDIKAN MA’ARIF NU SELENGGARAK OLIMPIADE SAINS DAN MATEMATIKA MAARIF NU (OSMANU)

    LEMBAGA PENDIDIKAN MA’ARIF NU SELENGGARAK OLIMPIADE SAINS DAN MATEMATIKA MAARIF NU (OSMANU)

  • AGENDA
  • INFO SATPEN
    • DATA REGISTRASI SATUAN PENDIDIKAN
  • PENDATAAN
    • FORMULIR REGISTRASI SATPEN (KHUSUS JATIM)
    • FORMULIR REGISTRASI SATPEN BHPNU
    • FORMULIR REGISTRASI SATPEN AFILIASI
    • PANTAU STATUS PERMOHONAN
    • (Panduan) Apa Itu Satpen BHPNU?
    • (Panduan) Apa Itu Satpen Afiliasi
  • OSS RBA
    • FORMULIR OSS
    • STATUS PERMOHONAN OSS
  • DOKUMEN
    • UNDUH DOKUMEN
    • SERTIFIKAT KEGIATAN
No Result
View All Result
LP MA'ARIF NU PBNU
No Result
View All Result
Home ARTIKEL

Penanaman Nilai–Nilai Moderasi Beragama di SMP/SMK Terpadu Al Urwatul Wustha

20/11/2021
in ARTIKEL, KHAZANAH
0
Penanaman Nilai–Nilai Moderasi Beragama di SMP/SMK Terpadu Al Urwatul Wustha
1.9k
SHARES
13.3k
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterShare on Whatsapp

Oleh : Susan Daniati, S.Pd.I.,M.Pd. *

    Moderasi atau wasathiyyah bukanlah sikap yang bersifat tidak jelas atau tidak tegas terhadap sesuatu bagaikan sikap netral yang pasif,  bukan juga, sebagaimana dikesankan dengan pengertian wasath yakni “pertengahan”. Pemahaman yang mengantar pada dugaan bahwa wasathiyyah tidak menganjurkan manusia berusaha mencapai puncak sesuatu yang baik dan positif seperti ibadah, ilmu, kekayaan, dan sebagainya,  adalah paradigm dan persepsi yang kurang tepat.

    Karena kata “moderasi” memiliki korelasi dengan beberapa istilah. Dalam bahasa Inggris, kata “moderasi” berasal dari kata moderation, yang berarti sikap sedang, sikap tidak berlebih-lebihan. Juga terdapat kata  moderator, yang berarti ketua (of meeting), pelerai, penengah (of dispute).  Bahkan kata moderation berasal dari bahasa Latin moderatio, yang berarti ke-sedang-an (tidak kelebihan dan tidak kekurangan). Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, kata “moderasi” berarti penghidaran kekerasan atau penghindaran keekstreman. Nah, moderasi ini adalah serapan dari kata “moderat”, yang berarti sikap selalu menghindarkan perilaku atau pengungkapan yang ekstrem, dan kecenderungan ke arah jalan tengah.  Ibarat kata “moderator” berarti orang yang bertindak sebagai penengah (hakim, wasit, dan sebagainya), pemimpin sidang (rapat, diskusi) yang menjadi pengarah pada kegiatan seminar, workshop  yang membincakankan atau mendiskusikan berbagai masalah.  Jadi moderasi beragama adalah cara pandang kita dalam beragama secara moderat, yakni memahami dan mengamalkan ajaran agama dengan tidak ekstrem, baik ekstrem kanan maupun ekstrem kiri. Ekstremisme, radikalisme, ujaran kebencian (hate speech), hingga retaknya hubungan antar umat beragama,  merupakan problem yang dihadapi oleh bangsa Indonesia saat ini.

    Pandangan Quraish Shihab, terkait moderasi beragama dalam konteks Islam sebenarnya sulit didefinisikan. Hal itu karena istilah moderasi baru muncul setelah maraknya aksi radikalism dan ekstremisme. Menurutnya pengertian moderasi beragama yang paling mendekati dalam istilah Al-Qur’an yakni “wasathiyah”.  Sedang Komaruddin Hidayat, berpandangan bahwa  pengertian moderasi beragama muncul karena ada dua kutub ekstrem, yakni ekstrem kanan dan ekstrem kiri. Ekstrem kanan terlalu terpaku pada teks dan cenderung mengabaikan konteks, sedangkan ekstrem kiri cenderung mengabaikan teks.  Oleh karena itu, moderasi beragama berada di tengah-tengah dari dua kutub ekstrem tersebut, yakni menghargai teks tetapi mendialogkannya dengan realitas kekinian.

    Moderasi beragama pada dasarnya berusaha memperkuat untuk mencapai misi utama agama: membawa kedamaian, kerukunan, kesalamatan, tolong menolong, kerjasama, toleransi. Moderasi beragama diharapkan dapat mengembalikan masyarakat agar memahami, menghayati dan mengamalkan misi profetik agama, yang secara umum membawa rahmat bagi seluruh alam (rahmatan lil alamin).  Seperti : nilai-nilai Tawassuth (Tengah-tengah), I’tidal (Tegak Lurus), Tasamuh  (Toleran),  Syura  (Musyawarah),  Ishlah  (Perbaikan),  Qudwah  (Kepeloporan),  Muwathanah  (Cinta Tanah Air),  La ‘Unf  (Anti Kekerasan),  I’tiraf al-‘Urf  (Ramah Budaya). Hal ini merupakan 9 nilai Moderasi Beragama yang telah di kembangkan oleh Kementerian Agama RI.

    Sekarang ini moderasi beragama semakin perlu dan dapat menjadi solusi dalam mengatasi berkembangnya radikalisme, termasuk di lingkungan dunia pendidikan. Jika tidak diatasi segara, situasi ini menjadi ancaman bagi dunia pendidikan. Karenanya melalui Kementerian Agama telah mendorong usaha memperkuat dan menanamkan moderasi beragama melalui beragam pendekatan dan medium. Salah satunya melalui peran guru pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) dan proses belajar-mengajar. Dimana guru PAI dapat menjalankan 9 nilai moderasi beragama  secara massif dengan mengintegrasiakn nilai-nilai moderasi beragama dalam materi pelajaran pendidikan agama Islam. Pertama, mengkaitkan materi pelajaran PAI dalam kehidupan sehari-hari siswa misalnya bagaimana bersikap dan bergaul dengan sesama non muslim, batasan-batasan dalam bergaul dalam ajaran Islam, memberikan pemahaman yang mana haram dan halal dengan menggunakan bahasa yang mudah diterima. Kedua, mengembangkan tiga metode yang efektif: diskusi, kerja kelompok dan karya wisata. Ketiga, menjadi contoh teladan dalam kehidupan sehari -hari bagi siswa.Keempat, melakukan kunjungan ke rumah orang tua siswa. Kelima, bekerja sama dengan seluruh guru dan tenaga kependidikan dalam penerapan nilai – nilai akhlak, nilai – nilai moderat, toleransi. Keenam, pengajian bulanan bagi peserta didik, guru dan tenaga kependidikan, orang tua dan masyarakat sekitar sekolah. Ketujuh, ikut serta dalam beragai kegaitan lomba– lomba baik lomba untuk guru atau peserta didik. Kedelapan, berperan aktif dalam pembinaan oraganisasi dan ekstrakulikuler yang ada di sekolah.

    Penanaman dan penguatan 9 nilai moderasi beragama yang dapat dilakukan oleh guru PAI seperti peraktek baik yang sudah di terapakn di SMP Terpadu Al UrwatulWustha, dengan melakukan penguatan moderasi di sekolah ini melalui metode diskusi, kerja kelompok dan karya wisata, penerapkan ketiga metode sangat cocok di terapkan karena disekolah berbasis pesantren. Bahkan metode diskusi dan kerja kelompok dapat merangsang kreatifitas anak, memperluas wawasan, mengembangkan sikap saling menghargai dan membina untuk terbiasa musyawarah dalam memecahkan suatu masalah. Segala aktifitas dilakukan dalam jam pelajaran dan setiap seminggu sekali diadakan diskusi khusus dengan pengurus OSIS dan Rohis yang ada di sekolah untuk lebih mendekatkan keakraban dengan peserta didik, dengan mengembangkan pola berdiskusi yang santai sambil ngaliwet di luar sekolah bincang-bincang santai dengan mereka lebih seru dan akan serasa lebih dekat dengan mereka.

    Lebih jauh juga dikembangan kegiatan karya wisata yang diberi muatan penguatan moderasi beragama dilakukan setahun sekali setiap bulan desember. Karya wisata ini biasanya memilih tempat-tempat bersejarah, juga melakukan kunjungan ziarah religi walisongo.  Nah metode ini, dijadikan sebagai jalan untuk penerapan nilai-nilai moderasi beragama.

    Selain itu, menerapkan moderasi beragama melalui ekstrakulikuler musikalisasi alfiyah dan sholawat, seperti “Shoutul Mahabbah” grup yang ada SMP Terpadu Al UrwatulWustha  yang senantiasa tampil dalam berbagai tempat ditengah-tengan masyarkat serta mengikuti berbagai lomba-lomba dan sudah beberapa kali mendapatkan juara. Sekolah ini, berbasis pesantren dan peserta didik dari berbagai daerah, sehingga penerapan moderasi sangat penting di terapkan di sekolah. Dengan menanamkan kepercayaan pada jiwa anak, yang mencakup percaya pada diri sendiri, percaya pada orang lain terutama dengan pendidikannya, dan percaya bahwa manusia bertanggungjawab atas perbuatan dan perilakunya. Ia juga mempunyai cita-cita dan semangat, menanamkan rasa cinta dan kasih terhadap sesama, anggota keluarga, dan orang lain.

    Kebiasaan baik ini, merupakan hasil capaian dalam penerapan moderasi beragama d sekolah dalam segi akhlak peserta didik yang lebih terbiasa saling menghargai satu sama lain,  prestasi peserta didik juga meningkat, baik akademik maupun non akademik.  Disisi lain, dalam mensosialisasikan moderasi beragama di sekolah tentunya tetap mengalami berbagai kendala diantaranya adalah menyamakan persepsi. Penyamaan persepsi ini, selain menyita waktu dalam membangun kesamaan persepsi terkait makna moderat yang berarti tidak menjadi liberal, selain kurangnya prasarana yang ada di sekolah, serta ketentuan peserta didik tidak membawa alat komunikasi sehingga kadang sulit melakukan berkomunikasi.

    Kendala ini, menjadi motivasi untuk berinovasi dan belajar kreatif dalam penanaman moderasi, dengan membangun komunitas belajar dan berduskusi untuk meningkatkan kompetesi pengetahuan mengenai moderasi beragama, bersama dengan guru-guru baik di sekolah maupun jaringan guru-gur yang memiliki visi yang sama. Usaha dalam penerapan moderasi Bergama di sekolah agar lebih cepat dipahami dan diterapkanya maka dilakukan pendekatan yang lebih intensif dengan peserta didik dan mengajak peserta didik untuk terus mengkampanyekan nilai-nilai moderasi beragama dengan membuat quotes-qoutes ajakan dalam implementasi moderasi bergama.

    Sekolah ini berdiri pada 2009 dengan Badan hukum Yayasan Pondok Pesantren Al-Urwatul Wustha  yang didirikan oleh KH. Lukmanul Hakim.  Pesantren  juga mengambangkan SMK Terpadu Al Urwatul Wustha pada tahun 2015.  Visi  Pesantren dan Satuan pendidikan ini  sebagaimana cita-cita pendiriannay “Penguatan Karakter” adalah  “menjadi sekolah yang kuat dalam IMTAQ, IPTEK, mulia dalam akhlak, unggul dalam prestasi”, dan disiplin. Sehingga penguatan karakter atau akhlak merupakan salah satu tujuan penting sebagaimana visi pesantren yang berlokasi di Gunung Kondang Kelurahan Mangkubumi Kecamatan Mangkubumi Kota Tasikmalaya Jawa Barat.

    * Penulis : Guru SMP/SMK Terpadu Al Urwatul Wustha

    Share742Tweet464Send
    • Trending
    • Comments
    • Latest
    MEMBUAT PETA POLYGON SHP COMPLETE UNTUK SYARAT OSS RBA MENGGUNAKAN QGIS DAN GOOGLE EARTH

    MEMBUAT PETA POLYGON SHP COMPLETE UNTUK SYARAT OSS RBA MENGGUNAKAN QGIS DAN GOOGLE EARTH

    21/10/2021
    Ma'arif NU

    LP Ma’arif dari Masa ke Masa

    03/09/2020
    Nuzulul Qur’an: Tonggak Peradaban

    LP Ma’arif NU PBNU Akan Menggugat UU Ciptaker

    06/10/2020
    PBNU UMUMKAN SUSUNAN PENGURUS LEMBAGA DAN BADAN KHUSUS PBNU 2022 – 2027

    PBNU UMUMKAN SUSUNAN PENGURUS LEMBAGA DAN BADAN KHUSUS PBNU 2022 – 2027

    0
    Kerja Sama LP. Ma’arif NU-INOVASI

    Kerja Sama LP. Ma’arif NU-INOVASI

    0
    Ma'arif NU

    Upaya LP Ma’arif Siapkan Generasi NU

    0
    PBNU UMUMKAN SUSUNAN PENGURUS LEMBAGA DAN BADAN KHUSUS PBNU 2022 – 2027

    PBNU UMUMKAN SUSUNAN PENGURUS LEMBAGA DAN BADAN KHUSUS PBNU 2022 – 2027

    14/03/2022
    LEMBAGA PENDIDIKAN MA’ARIF NU SELENGGARAK OLIMPIADE SAINS DAN MATEMATIKA MAARIF NU (OSMANU)

    HASIL OLIMPIADE SAINS DAN MATEMATIKA MA’ARIF NU (OSMANU) 2021

    24/12/2021
    Pembukaan Muktamar NU Ke-34 di Ponpes Daarussa’adah Lampung, LP Maarif NU PBNU Berbagi Buku

    Pembukaan Muktamar NU Ke-34 di Ponpes Daarussa’adah Lampung, LP Maarif NU PBNU Berbagi Buku

    22/12/2021
    LP. MA'ARIF NU

    Hak Cipta © 2019 LP. Ma'arif NU PBNU

    Lembaga Pendidikan Ma’arif Nahdlatul Ulama Pengurus Besar Nahdlatul Ulama Gedung PBNU II Lt. 2 Jl. Taman Amir Hamzah No. 5 Jakarta Pusat 10320 Telp. 021-3904115, Fax. 021-31906679, e-mail: sekretariat@maarifnu.org

    • About
    • Contact

    Follow Us

    No Result
    View All Result
    • HOME
    • PROFIL
    • KHAZANAH
    • BERITA
    • AGENDA
    • INFO SATPEN
      • DATA REGISTRASI SATUAN PENDIDIKAN
    • PENDATAAN
      • FORMULIR REGISTRASI SATPEN (KHUSUS JATIM)
      • FORMULIR REGISTRASI SATPEN BHPNU
      • FORMULIR REGISTRASI SATPEN AFILIASI
      • PANTAU STATUS PERMOHONAN
      • (Panduan) Apa Itu Satpen BHPNU?
      • (Panduan) Apa Itu Satpen Afiliasi
    • OSS RBA
      • FORMULIR OSS
      • STATUS PERMOHONAN OSS
    • DOKUMEN
      • UNDUH DOKUMEN
      • SERTIFIKAT KEGIATAN

    Hak Cipta © 2019 LP. Ma'arif NU PBNU

    Login to your account below

    Forgotten Password? Sign Up

    Fill the forms bellow to register

    All fields are required. Log In

    Retrieve your password

    Please enter your username or email address to reset your password.

    Log In